Cara Pasang Wifi Rumah Unlimited Tanpa Kabel

Cara Pasang Wifi Rumah Unlimited Tanpa Kabel
Cara Pasang Wifi Rumah Unlimited Tanpa Kabel


Cara Pasang Wifi Rumah Unlimited Tanpa Kabel

Memasang Wifi di rumah tanpa telepon. Ingin memiliki hotspot Wifi di rumah sendiri yang bisa dipakai banyak perangkat sekaligus, mulai dari Hp, laptop, dan komputer? Mau pasang Wifi rumahan tapi tidak terjangkau oleh kabel telepon? Sekarang, kita bisa pasang Wifi tanpa kabel telepon. Wifi sendiri merupakan jaringan internet di mana pengguna yang terdaftar dapat mengaksesnya (apabila mengetahui password Wifi). Selain di rumah, kita juga bisa memasang Wifi Rumah Unlimited Tanpa Kabel, warkop, restoran, sekolah, kantor, warnet atau tempat publik lainnya.

Untuk pasang wifi tanpa kabel telepon di rumah, kita memerlukan perangkat Wifi nirkabel seperti Mi-Fi atau router. Jadi, tutorial ini tidak berlaku bila kalian ingin berlangganan atau perangkat hotspot yang menggunakan kabel lainnya.

Cara Memasang Wifi di Rumah Tanpa Kabel

Terdapat dua cara yang bisa kita lakukan untuk pasang Wifi di rumah tanpa telepon, yang pertama adalah dengan menggunakan perangkat Mi-Fi dan yang kedua adalah dengan menggunakan Router.

1. Cara Memasang Wifi di Rumah Menggunakan MiFi

MiFi (Mobile Wi-Fi) adalah perangkat kecil (seukuran smartphone) yang fungsinya sebagai perangkat router yang berperan sebagai hotspot. Beberapa Mi-Fi terkenal di Indonesia antara lain MiFi Huawei, Smartfren, XL, Bolt dan Indosat.

Ini adalah cara paling sederhana dan simple, tidak perlu kabel telepon rumah dan tidak perlu modem USB. Cukup menggunakan MiFi. Untuk cara memasang Mifi di rumah, ikuti langkah-langkah berikut.
  • Pertama, beli perangkat MiFi Via Online ataupun Offline
  • Biasanya dalam perangkat MiFi sudah tersedia kartu SIM yang berfungsi untuk membeli kuota internet
  • Registrasi kartu SIM tersebut melalui Hp terlebih dahulu
  • Setelah berhasil registrasi, pasang kartu SIM ke MiFi
  • Nyalakan Mifi dengan menekan tombol power sampai lampu hijau menyala
  • Hubungkan Hp atau laptop ke Mifi menggunakan password, biasanya password dicantumkan di balik baterai MiFi
  • Jika sudah terhubung, kamu bisa internetan sepuasnya


Untuk harga Mifi sendiri bermacam-macam, mulai dari Rp200 ribu hingga Rp1 Juta tergantung jangkauan dan banyaknya perangkat yang dapat terhubung dalam satu waktu.

2. Cara Memasang Wifi di Rumah Menggunakan Router

Untuk yang memiliki modem USB, kamu bisa menggunakan perangkat router Wifi Rumah Unlimited Tanpa Kabel. Sistemnya sama saja seperti MiFi, tinggal colokkan modem ke port USB yang ada di router. Berikut cara memasang router di rumah tanpa kabel telepon.

Router Netgear


  • Pertama, beli perangkat router contohnya Tp-Link, D-Link, Xiaomi, Netgear, Tenda, TrendNet dan sebagainya
  • Siapkan modem USB dan kartu SIM seperti Smartfren, Indosat, Telkomsel, Axis, XL, Three dan sebagainya
  • Masukkan kartu SIM ke modem USB
  • Hubungkan modem USB ke router
  • Sambungkan router ke colokan listrik, kemudian nyalakan
  • Setelah itu, internetanlah sepuasnya


Untuk harga router sendiri bisa dibilang lebih murah dari MiFi, ada yang Rp100 ribu meski ada juga yang mahal mencapai lebih dari Rp1 juta tergantung kapasitas dan kecepatan internet maksimal.

Kesimpulan

Kesimpulannya adalah, jika ingin Pasang Wifi Dirumah Tanpa Kabel Telepon, kita bisa menggunakakn Mi-Fi atau Router, harganya pun cukup terjangkau dan biaya bulanan dapat kita atur seperti paket internet di Hp pada umumnya.

Kelebihan MiFi atau router dibanding hostspot Hp adalah, jangkauannya lebih luas, perangkat yang terhubung bisa lebih banyak, kecepatan internet tidak berkurang dan yang pasti, bisa dipakai di tempat yang jarang ada sinyal.

Layanan Fiberstream


Media Sarana Data (Gmedia) adalah perusahaan berkembang yang bergerak di bidang teknologi informasi. Setelah sukses menjadi market leader di segmentasi corporate, resmi meluncurkan layanan retail terbaru yaitu Fiberstream. Fiberstream adalah internet broadband terbaik untuk kebutuhan rumah menggunakan media Fiber Optic dengan jaminan kecepatan internet dan kualitas layanan yang dapat diandalkan. Fiberstream juga memberikan kenyamanan streaming hiburan kekinian dengan kualitas resolusi terbaik. Layanan Fiberstream hadir untuk menjawab kebutuhan masyarakat akan layanan Streaming yang menawarkan banyak kelebihan serta kemudahan untuk mendukung gaya hidup masyarakat digital saat ini.

“Gmedia terus melakukan improvisasi dan inovasi dengan menghadirkan layanan teknologi yang dibutuhkan oleh masyarakat di era digital saat ini. Dengan koneksi internet yang berkualitas, serta komitmen kami \'Service Makes Perfect\' memantapkan Gmedia sebagai perusahaan teknologi informasi terbaik di Indonesia. Kini kami meluncurkan layanan Fiberstream untuk menjangkau pelanggan rumahan,” ujar Priyo Suyono, Direktur Gmedia.

Fiberstream serentak hadir di Semarang, Jogja, Surabaya, Bali dan Nusa Tenggara Barat pada hari Rabu, 6 Mei 2020.

“Coverage area kita tersebar di Semarang, Jogja, Surbaya, Bali dan Nusa Tenggara Barat. Tahun ini kami menargetkan mendapatkan 10.000 pelanggan baru di seluruh Indonesia”, tambah Priyo Suyono.

Kemajuan teknologi membuat trend masa kini pun ikut mengikuti perkembangan. Mulai dari pekerjaan hingga proses belajar mengajar, banyak dilakukan secara online. Apalagi saat ini dunia sedang dilanda pandemi COVID-19 yang mewajibkan masyarakat untuk berjaga jarak dengan orang lain, dan berdiam diri di rumah demi memutus penyebaran COVID-19. Mau tidak mau, segala aktivitas yang biasanya dilakukan di kantor, atau di luar rumah, sekarang dilakukan dari dalam rumah.

Tidak hanya aktifitas pekerjaan dan juga belajar mengajar, trend millenials yang sangat up to date dengan drama Korea dan film-film Box Office, membuat mereka lebih betah menghabiskan waktu di rumah. Akses ke handphone atau laptop seharian, sudah membuat mereka nyaman. Fiberstream hadir untuk mengikuti perkembangan jaman dan trend tersebut.

 Berikut adalah beberapa fitur dari Fiberstream :

-       High Quality Streaming Technology

Inovasi teknologi dari Gmedia untuk menciptakan pengalaman streaming tanpa lemot dengan bandwidth up to 100 Mbps.

-       Next Generation Fiber Optic Network

Teknologi fiber to home memastikan kecepatan dan kualitas internet stabil saat digunakan.

-       Unlimited Quota & Content Access

Unlimited is not a Myth. Enjoy streaming kekinian tanpa batasan kuota dan akses konten Streaming Apps seperti Netflix, Vidio, Viu, Youtube, Iflix, Catchplay, Amazon Prime Video dan lainnya. 

-       Premium Channel

Tayangan TV Lokal dan puluhan Premium Channel dengan kualitas gambar terbaik. Fiberstream memberikan 60 Premium Channel berkualitas dari berbagai kategori tayangan yang mencakup Entertainment, Movies, Kids, Education, International, Sports, News, dan juga local channels.

Fiberstream hadir dalam tiga paket layanan yaitu Rapid Stream dengan harga mulai dari Rp 365,000/bulan dengan kecepatan 30mbps, Ultra Stream mulai dari Rp 475,000/bulan dengan kecepatan 50mbps dan Ultimate Stream dengan harga mulai dari Rp 845,000/bulan dengan kecepatan 100mbps.

Anda dapat memilih add on 40 premium channel dengan harga Rp 185,000, 50 premium channel dengan harga Rp 195,000 atau 60 premium channel dengan harga Rp 205,000.

Keunggulan yang tidak dimiliki oleh produk lain adalah jaringan Fiberstream dirancang khusus dengan teknologi terkini untuk memprioritaskan traffic streaming. Hal ini membuat pelanggan mendapatkan experience dan kualitas gambar yang terbaik serta menjamin proses streaming tidak nge-lag / putus-putus / berhenti di tengah jalan.

Dengan Dengan berlangganan Fiberstream, pelanggan juga akan mendapatkan IP Private, SLA (Service Level Aggrement) 95%, dan Support Helpdesk 24/7. Untuk informasi detail pemasangan dapat kunjungi website www.fiberstream.net.id atau instagram @fiberstream.